Sebagai negara-negara megadiversity, kekayaan jumlah spesies flora Indonesia tidak perlu diragukan. Diperkirakan di seluruh dunia terdapat 2 jutaan spesies tumbuhan yang telah dikenali dan 60% dari…
Jahe mulai dibudidayakan karena khasiatnya yang bermacam-macam. Karena khasiatnya, maka kebutuhan pasar akan jahe sangat tinggi, tidak hanya di dalam negeri, tetapi juga di berbagai Negara. Oleh ka…
Vertikultur adalah teknik menanam di lahan yang sempit dengan bentuk vertikal. Biasanya teknik ini banyak digunakan di rumah-rumah yang tidak memiliki lahan untuk menanam. Lalu bagaimana menerapkan…
Apotek hidup merupakan nama istilah dari sebuah taman atau perkebunan yang menyediakan berbagai jenis tanaman herbal yang dapat dijadikan sebagai tanaman obat dengan beragam khasiat. Prinsip utama …
Bawang merah merupakan salah satu komoditas pertanian unggulan yang telah lama diusahakan secara intensif oleh para petani. Di samping fungsinya sebagai bumbu penyedap, bawang merah juga sangat ber…
Teman-teman, yuk kita belajar tentang wirausaha. Buku ini tidak sekedar bercerita lho, tetapi juga mengajarkan kita ilmu pengetahuan dalam berwirausaha menjadi Petani Cabai sampai nanti teman-teman…
Kesadaran akan pola hidup sehat semakin meningkat seiring dengan kesadaran akan kebersihan lingkungan. sayuran yang dipilih pun adalah dari tumbuhan yang ditanam dengan media ramah lingkungan. Sayu…
Kangkung merupakan sayuran yang populer di masyarakat. Namun saat ini buiddaya kangkung masih relatif sedikit dalam masyarakat. Untuk itu, budidaya kangkung haruslah dimulai. Selain untuk memenuhi …
Buku ini memaparkan secara menyeluruh teknik budidaya brokoli, mulai dari persiapan benih, pengolahan lahan, pengendalian hama dan penyakit, pemanenan, hingga nalisis usaha. Harapan dari penulis, s…