Yang menjadi objek PPh adalah setiap tambahan kemampuan ekonomis yang diterima atau diperoleh Wajib Pajak, baik yang berasal dari Indonesia maupun dari luar Indonesia, yang dapat dipakai untuk kons…
Pajak sebagai sumber penerimaan negara merupakan instrumen penting untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi. Kepatuhan wajib pajak adalah faktor penting dalam merealisasikan target penerimaan pajak. …
Di tengah persaingan pasar yang semakin ketat dewasa ini, perusahaan-perusahaan berupaya keras untuk menjadi lebih kompetitif. Salah satu strateginya adalah dengan menjalankan manajemen perpajakan …
Buku "Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan (KUP) & Pajak Penghasilan (PPh) Wajib Pajak Badan Tahun Pajak 2015" ini berisi tata cara pemeriksaan pajak, tata cara restitusi, tata cara keberatan da…
Buku ini merupakan penyempurnaan edisi tahun 2016 dan telah disesuaikan dengan peraturan Undang-undang, Peraturan Pemerintah, Peraturan Menteri Keuangan, dan Peraturan Direktur Jenderal Pajak yang …
Buku ini menjelaskan berbagai aspek perpajakna secara komprehensif dan yang secara konsisten diperbaharui agar sesuai dengan perubahan peraturan perpajakan dan dinamika lingkungan di Indonesia. Buk…
Dari segi ekonomi, pajak merupakan pemindahan sumber daya dari sektor privat (perusahaan) ke sektor publik. Pemindahan sumber daya tersebut akan memengaruhi daya beli (purchasing power) atau kem…
Buku ini merupakan kompilasi undang-undang pajak pusat yang tersusun dalam satu naskah dengan format yang mudah dipahami dan dipelajari semua pihak. Buku ini telah memuat perubahan terakhir undang-…
Buku ini memaparkan tentang implikasi dari desain kebijakan pendidikan tinggi terhadap kompleksitas kepatuhan pajak dan cost of taxation. Dasain kebijakan pajak bagi perguruan tinggi idealnya harus…
Amnesti pajak adalah penghapusan pajak yang seharusnya terutang, tanpa dikenai sanksi, dengan cara mengungkapkan harta dan membayar uang tebusan. Sebagai bentuk penghargaan, seluruh kewajiban perpa…
Buku akuntasi perpajakan ini hadir untuk memenuhi kebutuhan riel dilapangan yang disusun berdasarkan standar Akuntansi yang baru sejalan dengan konvergensi IFRS yang dilakukan saat ini dan dikaitka…
Buku ini memberikan panduan bagi lembaga nirlaba untuk memenuhi kewajiban perpajakannya.
Edisi terbaru dalam buku ini telah dilakukan pembaruan dan penyempurnaan materi mengenai perpajakan pada edisi sebelumnya.