Text
Memahami Riset Konsumen
Riset atau penelitian secara garis besar dapat dikategorikan menjadi dua bagian beesar yakni riset kuantitatif dan riset kualitatif. Dalam riset konsumen yang menjadi fokus utama adalah konsumen, yang memiliki arti kebutuhan dari individu ataupun kelompok akan suatu produk apapun jenisnya, karena kebutuhan merupakan suatu yang bersifat kualitatif, maka riset konsumen pada umumnya dilakukan dengan mengikuti metode riset kualitatif.
Dalam buku yang tersusun dari bab 1 hingga bab 14 dapat ditemukan uraian menganai tahapan proses dalam sebuah riset konsumen, desain riset, perancangan kuesioner, pengujian awal sebuah kuesioner, teknik sampling, survey konsumen, dasar pengukuran dalam riset konsumen, pemakaian data sekunder, analisis data, analisis deskriptif, eksperimen dalam riset konsumen, serta format hasil riset konsumen. Semoga buku ini dapat membantu meningkatkan kualitas riset mahasiswa.
B20210669 | 658.8342 NUR m | My Library | Tersedia |
B20210670 | 658.8342 NUR m | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain