Text
Praktikum Manajemen Biaya
Manajemen biaya merupakan suatu sistem yang di desain untuk menyediakan informasi baik bersifat keuangan (pendapatan dan biaya) maupun non keuangan (kualitas dan produktivitas) bagi manajemen untuk identifikasi peluang-peluang penyempurnaan, perencanaan strategi dan pembuatan keputusan operasional mengenai pengadaan dan penggunaan sumber-sumber yang di pergunakan oleh organisasi. Manajemen biaya juga merupakan suatu sistem yang terintegrasi yang menunjukkan adanya hubungan dengan sistem lainnya seperti sistem desain dari pengembangan, sistem pembelian dan produksi, sistem pelayanan konsumen serta sistem pemasaran dan distribusi.
B20210407 | 658.155 SUP p | My Library | Tersedia |
B20210408 | 658.155 SUP p | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain