Text
Manajemen Pemasaran : Model Kepuasan Dan Loyalitas Pelanggan
Buku ini membahas tentang manajemen pemasaran untuk dapat dibaca oleh para pimpinan perusahaan yang berwawasan masa depan (visioner/antisipatif) agar mampu mengelola perusahaannya dengan baik serta membuat produk yang sesuai kebutuhan dan keinginan konsumen, sehingga menjadi loyal. Selain itu juga perlu dibaca oleh siapa saja yang menginginkan memiliki organisasi yang disukai masyarakat/konsumen seperti mereka yang terlibat dalam kebijakan sektor publik (publik sektor policy) seperti politisi, anggota DPR/DPRD, pimpinan agama, pimpinan LSM, sertas wajib dibaca oleh kalangan akademisi seperti dosen pemasaran dan mahasiswa ilmu manajemen, sebagai acuan untuk kuliah manajemen pemasaran serta sebagai sumber ilmiah bagi penulisan skripsi, tesis dan disertasi.
B20210378 | My Library | Tersedia | |
B20210379 | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain