Text
Pemrograman Matlab Untuk Mahasiswa
Buku ini sangat bermanfaat untuk mahasiswa jurusan teknik, khususnya Teknik Mesin, Teknik Sipil, Teknik Elektronika, dan Teknik Fisika karena didalamnya berisi pembahasan lengkap mengenai:
1. Fungsi-fungsi dasar
2. Algoritma pemrograman
3. Penerapan untuk getaran mekanik
4. Penerapan untuk teknik kontrol automatik
5. Dasar-dasar animasi
6. Control system toolbox
B20180418 | 005.12 HUT p | My Library | Tersedia |
B20180419 | 005.12 HUT p | My Library | Tersedia |
B20180420 | 005.12 HUT p | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain