Text
Cara Gampang Mengubah Karyawan Menjadi Asset
Sebelum Anda memberikan punishment (sanksi lhukuman) kepada karyawan, baca dulu buku ini. Buku ini disusun oleh mantan karyawan yang telah sukses mengoperasikan perusahaan sendiri, berisi 101 masalah klise karyawan yang terjadi di tiap perusahaan. Penulis yang telah berpengalaman belasan tahun mengelola karyawan, akan memberikan trik dan solusi praktis untuk mengantisipasi dan mengatasi masalah tersebut secara produktif. Yaaa. ..! Secara produktif. . .! Bukan kontrapoduktif.
Tujuan utamanya adalah menjadikan KARYAWAN SEBAGAI ASET yang produktif dan menguntungkan. Karyawan sebagai aset jauh lebih penting daripada tanah, gedung, mesin, kendaraan, dan sebagainya. Bung Karno pernah berkata, “Beri aku 10 pemuda, akan aku ubah dunia...!" Jika Anda punya 10 karyawan saja yang ahli di bidangnya masing-masing, Anda mudah menguasai dunia melalui perusahaan Anda. Sementara itu, karyawan yang telah menjadi aset bagi tempat kerjanyajuga terjamin kesejahteraan- nya, sojadikan diri Anda aset bagi perusahaan. Mari kita pahami masalah dasar karyawan dan kita ubah masalah itu menjadi faktor pemicu produktif. Selamat membaca, memahami, dan menerapkan.
BI2016639 | BI 650 EKO c | BI CORNER | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain