Text
Sosiologi Perubahan Sosial: perspektif klasik, modern, posmodern, dan poskolonia
Tidak ada masyarakat yang berhenti untuk berubah. hal inilah yang menyebabkan berbagai studi atau kajian mengenai masalah perubahan sosial selalu berkembang dan diperbarui.Hampir semua kajian dalam studi selalu terkait dengan masalah perubahan sosial ini. pembahasan mengenai isu perubahan sosial ini meliputi masalah proses, bentuk-bentuk perubahan sosial dan yang paling penting masalah dampak atau konsekuensi perubahan sosial bagi individu atau masyarakat, serta dunia.
B20114657 | 303.4 MAR s | My Library | Tersedia |
B20114658 | 303.4 MAR s | My Library | Tersedia |
B20114659 | 303.4 MAR s | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain