Text
Pendidikan HAM, Demokrasi & Konstitusi: Bagi Penyuluh Agama-Agama
Jika semua penyuluh agama yang dilatih itu mampu memberikan inspirasi dan pengaruh positif dan konstruktif terhadap masyarakat di lingkungannya, tentu dalam waktu yang tidak lama masyarakat Indonesia akan menuai apa yang selama ini menjadi impian para pendiri bangsa tercinta. Impian itu adalah masyarakat Indonesia yang religius dan berdaulat serta terbebas dari musuh-musuh agama yang nyata berupa kebodohan, kepicikan, kemiskinan, segala bentuk diskriminasi, kezaliman, kekerasan dan ketidakadilan.
B20114553 | HD 201.7 NUR p | My Library | Tersedia |
B20114786 | HD 201.7 NUR p | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain