Text
3 IN 1 The Series Of Personality Test : Tubuhku Pribadiku
Ilmu ini telah berkembang di dunia Barat dan Timur sejak beberapa abad yang lalu. Beberapa tokoh dunia yang mempelajari ilmu ini secara mendalam antara lain Aristoteles, Homer, Hipocratus, Ibnu Sina dan Ibnu Rusdi.
Dalam ilmu ini mengatakan bahwa wajah yang ditampilkan seseorang akan menunjukkan suatu karakter yang dimilikinya. Ilmu ini sangat bermanfaat karena pada dasarnya setiap manusia selalu membutuhkan interaksi dengan orang lain. Ketika awal terbentuknya interaksi, hal yang pertama kali dilihat adalah wajah. Dengan menatap wajah lawan bicara beberapa saat, kita bisa membuat penggambaran secara kasar, sifat yang mereka miliki. Dengan demikian, kita pun akan memutuskan apakah interaksi ini akan dilanjutkan ataukah hanya cukup 'say hallo' saja.
Untuk lebih jelasnya, dalam buku ini kita akan bersama-sama mempelajari beberapa bentuk tubuh beserta interpretasinya.
HM202200111 | HM 155.25 CHO t | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain